Thursday, November 9, 2017

LOWONGANKERJA15.COM - Lowongan Kerja Terbaru PT Telkom Indonesia  (Persero) Tbk Besar Besaran [1 November 2017 - 19 November 2017]. Setiap orang menginginkan pekerjaan di sebuah perusahaan dengan maksud satu tujuan yaitu mengharapkan gaji dan mencari karir yang lebih Cemerlang. Pasalnya dalam mengikuti seleksi wawancara kerja anda akan ditanyakan mengenai Apa yang kamu cari dari sebuah pekerjaan. Dengan mengajukan pertanyaan seperti ini pemberi kerja ingin tahu apa yang memotivasi anda untuk bisa mendapatkan pekerjaan. Disarankan untuk berhati-hati dalam menjawab pertanyaan seperti ini jangan sampai wawancara berpikir bahwa alasan anda menginginkan pekerjaan ini semata-mata karena gaji atau benefit yang lebih besar. Jika hal ini menjadi alasan utama anda maka pihak perusahaan tidak akan mempekerjakan anda. Jawaban yang tepat tergantung pada keadaan anda jika kamu baru saja lulus maka anda ingin mendapatkan pengalaman dan belajar berbagai hal. Apabila kamu telah memiliki pengalaman sebaiknya kamu menginginkan sesuatu yang menantang dan lebih mempunyai peluang untuk berkembang. Banyak sekali alasan yang perlu Anda ungkapkan apabila ditanya dalam interview mengenai motivasi anda mencari pekerjaan. Katakan bahwa anda sedang mengembangkan keterampilan baru dan ingin mencari atmosfer kerja dan filosofi organisasi tertentu. Berikut ini adalah informasi terbaru mengenai rekrutmen lowongan kerja di perusahaan PT Telkom Indonesia secara besar-besaran tahun 2017. Dikabarkan Telkom Indonesia sedang membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda yang berpendidikan sarjana untuk mengisi posisi jabatan sebagai great people trainee program untuk gelombang 2.PT Telkom Indonesia merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara yang dimiliki oleh pemerintah yang berkecimpung dalam bidang informasi dan komunikasi serta penyedia jasa dan jaringan telekomunikasi secara lengkap di Indonesia. Perseroan ini mengklaim bahwa Telkom menjadi perusahaan telekomunikasi terbesar di Indonesia yang dibuktikan dengan mempunyai jumlah pelanggan telepon tetap sebanyak 15 juta dan pelanggan telepon seluler sebanyak 104 juta. Tidak itu saja, Telkom juga mempunyai 13 anak perusahaan yang juga sebagai pemegang saham mayoritas termasuk PT Telekomunikasi selular yang lebih dikenal dengan nama Telkomsel, Dibutuhkan calon pegawai baru di lingkungan PT Telekomunikasi Indonesia Persero Tbk melalui lowongan kerja sebagai berikut.

Telkom Group mengajak talenta-talenta terbaik bangsa untuk bergabung melalui Great People Trainee Program sesuai minat, keahlian dan kompetensi untuk memenuhi tuntutan global. Peluang bergabung terbuka lebar tidak hanya bagi talenta kreatif yang bersemangat menimba pengalaman dan siap memperkuat supertim kami.


Lowongan Kerja Terbaru Telkom Indonesia Besar Besaran [1 November 2017 - 19 November 2017]


GREAT PEOPLE TRAINEE PROGRAM BATCH VII - WEBSITE GELOMBANG II 2017
Great People Trainee Program

Persyaratan:

  • Warga Negara Indonesia;
  • Telah menyelesaikan masa studi dengan melampirkan Ijazah atau Surat Keterangan Lulus (SKL);
  • Belum berusia 24 Tahun (S1) dan 27 Tahun (S2) per 1 Oktober 2017;
  • IPK : Minimal 3.00 (S1) dan 3.50 (S2)
  • Sertifikat TOEFL minimal 500
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja PT Telkom;
  • Bersedia menjalani masa ikatan dinas;
  • Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.
  • Minimal S1 / S2 Jurusan : 
    • Teknik Telekomunikasi, 
    • Teknik Informatika/Sistem Informasi, 
    • Teknik Elektro, 
    • Teknik Fisika, 
    • Teknik Industri, 
    • Statistika/Matematika, 
    • Desain Komunikasi Visual, 
    • Administrasi Bisnis/Niaga, 
    • Manajemen, 
    • Akuntansi, 
    • Ekonomi, 
    • Ilmu Komunikasi, 
    • Hukum, 
    • Psikologi

Jika teman teman mempunyai ketertarikan untuk bekerja dalam perusahaan telkom indonesia, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan berikut 

Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
Seluruh tahapan seleksi lowongan kerja PT Telkom Indonesia tidak dipungut biaya apapun
Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap terjadi
Pendaftaran dibuka dari tanggal 1 November 2017 - 19 November 2017
Pendaftaran dilakukan secara Online
Tertarik, Silakan Daftar


EmoticonEmoticon